R, MUHAMMAD AFRIZAL M (2018) DESAIN INTERIOR PUSAT SENI TEATER TRADISIONAL DENGAN KONSEP KONTEMPORER DI SURAKARTA. Other thesis, Universitas Sebelas Maret.
![]() | PDF - Published Version Download (626Kb) |
Abstract
Pusat seni teater tradisional merupakan suatu tempat pertunjukan seni tradisional yang menampung kegiatan mansyarakat untuk mengekspresikan dari perseorangan atau komunitas dalam mempertunjukan dirinya secara visual. Proyek ini merupakan salah satu langkah menjaga serta melestarikan warisan budaya lokal. Perancangan desain interior pusat seni teater tradisional di Surakarta menggunakan konsep kontemporer karena sebagai salah satu upaya menarik minat pengunjung, serta edukatif dengan menciptakan gedung teater atau pertunjukan seni tradisional Jawa sebagai bangunan yang berciri khas. Tujuan dari artikel ini adalah menciptakan hubungan yang baik antara penonton, pemain dan pengelola di dalam suatu pertunjukan serta menerapkan sistem akustik sebagai bahan pertimbangan dalam merancang interior.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | N Fine Arts > NA Architecture N Fine Arts > NK Decorative arts Applied arts Decoration and ornament |
Divisions: | Fakultas Sastra dan Seni Rupa > Desain Interior |
Depositing User: | Adhika Pri Ardhana |
Date Deposited: | 17 Apr 2018 14:58 |
Last Modified: | 17 Apr 2018 14:58 |
URI: | https://eprints.uns.ac.id/id/eprint/40862 |
Actions (login required)
View Item |