NOFRIANA, NINDA AYU (2017) Prosedur Rekapitulasi Barang ke Neraca dengan Sistem Informasi Manajemen Daerah (SIMDA) BMD Kota Surakarta. Other thesis, Universitas Sebelas Maret.
![]() | PDF - Published Version Download (196Kb) |
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui prosedur Rekapitulasi Barang ke Neraca dengan Sistem Informasi Manajemen (SIMDA) BMD Kota Surakarta dan kendala apa yang menghambat proses tersebut. Teknik pengumpulan data yang digunkan adalah dengan cara mengumpulkan data dari hassil wawancara Badan Pendapatan Pengelolaan dan Keuangan Aset Daerah Kota Surakarta, dari website Badan Pengawas Keuangan dan Pembangunan dan dari beberapa buku. Hasil dari penelitian menunjukkan bahwa prosedur Rekapitulasi Barang ke Neraca dengan Sistem Informasi Manajemen (SIMDA) sudah berjalan dengan baik serta kendala yang dihadapi saat ini masih bisa diatasi oleh user. Berdasarkan hasil penelitian tersebut saran yang dapat diberikan antara lain memberikan pelatihan lebih terhadap pengguna SIMDA BMD agar meminimalisir kendala yang menghambat jalannya proses Rekapitulasi Barang ke Neraca. Kata Kunci : Rekapitulasi Barang ke Neraca, SIMDA BMD, BPKP
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | H Social Sciences > HJ Public Finance |
Divisions: | Fakultas Ekonomi Fakultas Ekonomi > D3 - Akuntansi Perpajakan |
Depositing User: | Retno Andriani |
Date Deposited: | 29 Aug 2017 07:50 |
Last Modified: | 29 Aug 2017 07:50 |
URI: | https://eprints.uns.ac.id/id/eprint/34278 |
Actions (login required)
View Item |